Tahukah kamu? Ada banyak sekali film-film yang ternyata di adaptasi dari gameFilm-film ini pun memiliki beragam genre mulai dari petualangan, action hingga hororWalaupun popularitas film adaptasi dari game ini tidak sebesar film Hollywood, namun film ini masih bisa kamu nikmatiNah, kira-kira film-film apa saja itu? Berikut ini 15 film keren yang diadaptasi dari game
1Monster Hunter (2020)
Monster Hunter adalah salah satu film yang diadaptasi dari game, dimana film ini akan tayang pada September 2020Seri game populer ini menceritakan tentang dimana tim pemain melawan raksasa monster untuk membuat baju besi dan senjata baru dari bagian tubuh merekaFilm ini dibintangi oleh Milla Jovovich, Tony Jaa, T.I., Ron Perlman, Meagan Good, dan Diego Boneta.
2Minecraft: The Movie (2020)
Minecraft: The Movie adalah film yang diadaptasi dari game, sebelumnya film ini sempat terhenti perilisannya namun film ini direncanakan akan tayang pada tahun 2020 iniFilm ini menceritakan tentang sebiah petualangan seorang anak perempuan dengan teman-temannya yang harus menyelamatkan Overworld dari Ender Dragon.
3Sonic The Hedgehog (2020)
Sonic The Hedgehog adalah film yang diadaptasi dari game, dimana film ini mengisahkan tentang petualangan SonicSonic sendiri adalah seekor landak berwarna biru yang memiliki kekuatan super untuk menghentikan orang jahat yang bernama DrRobotnikDrRobotnik ini sangat ingin menangkap Sonic dan menggunakan kekuatan istimewannya itu untuk menguasai dunia.
4DreadOut (2019)
DreadOut adalah film yang diadaptasi dari sebuah game dengan judul yuang samaFilm ini bercerita tentang perjalanan sekelompok siswa SMA dimana mereka adalah Jessica, Beni, Dian, Linda, Alex dan ErikDemi mendapatkan pepolaritas di media sosial, mereka memutuskan untuk mengunjungi sebuah apartemen angkerKemudian mereka pun masuk ke dalam apartemen tersebut dan merekam kondisi di dalamnyaHingga mereka menemukan sebuah apartemen yang disegel polosi, mereka pun nekat untuk menerobos police line tersebutDi dalam apartmenen tersebut terdapat perkamen yang berisi tulisan Kawi kuno dan dari sekian banyak orang hanya Linda yang bisa membacanyaSetelah memcaba tulisan tersebut terjadilah kejadian-kejadian mistis.
5Doom: Annihilation (2019)
Doom: Annihilation adalah sebuah film fiksi ilmiah dimana film ini diadaptasi dari sebuah video gameFilm ini bercerita tentang kelompok UAC Marines yang mendapat panggilan rahasia dari PhobosMereka hatus menuntaskan misi untuk menggagalkan rencana makhluk jahat yang berusaha menghancurkan bumi.
6The Angry Birds Movie 2 (2019)
Siapa yang tidak mengenal video game satu ini yaitu Angry Bird, video game satu ini ternyata dibuat ke dalam sebuah film yang berjudul The Angry Birds Movie 2Di film The Angry Birds Movie 2 ini kalian akan dibawa berpetualang baru tentang kisah para burung yang menyelamatkan pulau burung dari serbuan babi hijau.
7Pokemon : Detective Pikachu (2019)
Siapa coba yang tidak mengenal karakter ikonik berwarna kuning yang menggemaskan satu ini yaitu PikachuKarakter Pikachu ini sangat populer di seluruh dunia, saking populernya Pokemon pun dibuat video game dan kini sudah difilmkan dengan judul Pokemon : Detective PikachuFilm ini mengisahkan tentang seorang detektif muda berusia 21 tahun bernama Harry Goodman yang berusaha mengungkap kasus kecelakaan sang ayah di Ryme CityDi sinilah Harry bertemu dengan Pikachu untuk memecahkan misteri lama dan berpetualang.
8Fate/Stay Night: Heaven’s Feel IILost Butterfly (2019)
Fate/Stay Night: Heaven’s Feel IILost Butterfly adalah film yang diadaptasi dari game Fate/Stay NightFilm ini dirilis pada 10 April 2019 di IndonesiaFilm ini melanjutkan dari Fate/Stay Night: Heaven’s Feel Ipresage flowerDimana film ini ceritanya berfokus pada Holy Grail War dan hubungan antara Shirou Emiya dan Sakura Matou yang terlibat dalam konflik.
9Wreck-it Ralph (2012)
Wreck-it Ralph adalah film yang diadaptasi dari game dimana film komedi animasi 3D ini di produksi oleh Walt DisneyFilm ini menceritakan tentang Ralph yang ingin menjadi seorang pahlawan agar diakui oleh warga arcadeNamun keingan itu malah membuatnya bertemu dengan Venellope von SchweetzPada akhirnya mereka pun memulai petualangan seru dan berakhir menjadi sahabat.
10Prince of Persia : The Sands of Time (2010)
Prince of Persia : The Sands of Time adalah permainan petualangan yang memiliki banyak teka-tekiGame ini pertama kali dirilis pada tahun 2003 di Game Boy Advance, PlayStation 2, GameCube, Xbox dan Microsoft WindowsPada tahun 2010, Prince of Persia : The Sands of Time di buat film dengan judul yang sama dimana film ini didistribusikan oleh Walt Disney Studio.
11Silent Hill (2006)
Silent Hill adalah film yang diadaptasi dari game, dimana game ini dibuat oleh developer KonamiGame ini pertama kali dirilis pada awal 1999Film ini menceritakan tentang sebuah keluarga yang berlibur di kota yang penuh dengan misteri yang bernama Silent Hill.
12Final Fantasy VII : Advent Children (2005)
Final Fantasy adalah sebuah game RPG yang diciptakan oleh Hironobu Sakaguchi dan diproduksi oleh Square EnixPada tahun 1987, permian ini di juluki sebagai permainan yang paling banyak didistribusikan sepanjang masaKemudian pada tahun 2005, seorang sutradara Jepang Tetsuya Nomura membuat film animasi 3D yang diadaptasi dari game iniFilm ini pun menceritakan tentang petualangan tokoh protagonis Cloud Strife dalam mengungkap penyebab wabah misterius bernama Geostigma.
13Resident Evil (2002)
Resident Evil adalah film seri aksi fiksi ilmiah horor yang diadaptasi dari video game dengan nama yang samaFilm ini menceritakan seorang wanita yang terkena amnesia bernama Alice bersama grup dari Umbrella Corporation yang sedang dalam tugas untuk menyelidiki sebuah fasilitas bawah tanah yang ternyata telah diubah menjadi sarang zombie.
14Lara Croft : Tomb Raider (2001)
Lara Croft : Tomb Raider adalah film adaptasi dari video game, film ini dirilis pada tahun 2001 dan disutradarai oleh Simon WestVideo game ini memiliki genre petualangan aksi yang seru dimana dibuat oleh seorang developer Crystal DynamicsFilm ini diperankan oleh Angelina Jolie, Jon Voight, Lain Glen, Noah Taylor dan Daniel Craig.
15Ace Attorney (2012)
Ace Attorney adalah film komedi dan drama hukum Jepang yang dirilis pada tahun 2012, film ini disutradarai oleh Takashi Miike yang didasarkan pada video game Phonenix Wright: Ace AttorneyFilm ini berlatar belakang tahun 2016 yang berlokasi di suatu kota di Jepang, film ini dibuat dalam bahasa Jepang dengan durasi film sekitar 135 menit.
Itulah 15 film keren yang diadaptasi dari game, buat kalian para penggemar game sekaligus film tentunya film-film diatas wajib kamu tonton.
website untuk di jual