15 Tempat Wisata Palembang Terbaru 2020 Yang Instagramable Abis

Tempat wisata palembang terbaru 2020

Palembang yang terkenal dengan Jembatan Amperanya ternyata memiliki begitu banyak daya tarik wisata yang recommended untuk kamu kunjungiNggak heran deh kalau banyak wisatawan ke Palembang bukan hanya untuk mencari kuliner khas Palembang yang mantap jiwa, tapi juga berburu tempat wisata Palembang terbaru lainnya yang Instagramable dan pas banget buat spot foto selfie.

Nah buat kamu yang berencana liburan ke Palembang, 15 tempat wisata Palembang terbaru 2020 berikut ini wajib untuk kalian kunjungi bersama orang terdekat, teman maupun keluargaSo… Let’s check it out guys!

1Jembatan Ampera

Photo via wikipedia.org

Meskipun bukan tempat wisata terbaru, namun Jembatan Ampera selalu menjadi tempat wisata paling hits dan populer di Palembang yang wajib untuk dikunjungiTerletak di tengah-tengah kota Palembang, menghubungkan daerah Seberang Ulu dan Seberang Ilir yang dipisahkan oleh Sungai MusiBerswafoto dengan background Jembatan Ampera berwarna merah yang berdiri kokoh di atas sungai musi menjadi keunikan tersendiri yang nggak bakal bisa kamu temukan di tempat lainApalagi jika kamu berkunjung saat matahari terbenam dimana lampu-lampu jalan di sekitar jembatan mulai menyala, tentu akan menambah nilai estetika saat berswafoto di Jembatan Ampera tersebut.

Lokasi : JlLintas Timur Palembang Sumatera Selatan

2Masjid Cheng Ho Palembang

photo via ngetripkemana.com

Selanjutnya ada Masjid Cheng Ho guys yang bukan hanya sebagai tempat beribadah, namun juga merupakan tempat wisata realigi yang instagramable di PalembangYang menjadikan tempat wisata di Palembang ini unik adalah gaya arsitekturnya yang menggabungkan 3 budaya sekaligusYakni perpaduan budaya Palembang, Tionghoa, dan ArabMasjid dengan nama lengkap Masjid Al Islam Muhammad Cheng Ho ini menjadi simbol multikultur di Palembang, Masjid didominasi dengan warna khas hijau dan merahPengunjung dapat menikmati masjid dengan konsep yang unik dan mengambil foto disini, tanpa perlu membayar biaya masuk.

Lokasi : 15 Ulu, Kecamatan Seberang Ulu I, Kota Palembang, Sumatera Selatan 30267

3Pulau Kemaro

photo via jejakpiknik.com

Pulau Kemaro juga merupakan tempat wisata instagramable yang paling hits dan populer di PalembangPulau Kemaro terletak di tengah Sungai Musi, yang terbentuk dari proses alam dari tanah dan lumpur yang terkumpul di muara sungai dan membentuk pulauYang menjadi wisata utama di tempat ini adalah situs sejarah seperti Pagoda berlantai 9 yang ikonik, Klenteng Hok Tjing Rio, Klenteng, pohon cinta, dan makam penunggu pulauSaat berkunjung ke tempat wisata di Palembang ini, kamu akan merasakan suasana ala negeri tirai bambu yang khas.

Lokasi : Pulau Kemaro, Kecamatan Ilir Timur II, Kota Palembang, Sumatera Selatan

4Wisata Alam Punti Kayu

photo via idntimes.com

Buat kamu yang menyukai wisata alam, kamu bisa mengunjungi Wisata Alam Punti Kayu di Palembang yang tentunya sangat menyejukkan dan juga instagramable sebagai background fotoMeskipun luas area sekitar 50 hektare, objek wisata alam ini memiliki beberapa fasilitas yang cukup memadaiAda jembatan kayu, perahu, atraksi gajah hingga tamanTaman Wisata Punti Kayu juga difungsikan sebagai penyerapan karbon dioksida untuk mengimbangi pembangunan kota Palembang yang cukup pesatPunti kayu sendiri dipenuhi dengan pohon pinus yang menyejukkan dan memanjakan mata.

Lokasi : JlKolBurlian KM 6.5, Karya Baru, KecAlang-Alang Lebar, Palembang, Sumatera Selatan.

5Kampung Kapitan

photo via hallo.palembang.go.id

Kalau bisa menikmati kuliner lezat sambil menikmati wisata instagramable kenapa tidak? Tempat itu bisa kamu temukan di Kampung KapitanTempat wisata terbaru Kampung Kapitan ini adalah sebuah restoran dengan tempat makan yang nyaman dan chef yang berpengalamanPenampilan restoran ini sangat instagramable apalagi terletak di sisi sungai MusiSelain berwisata kuliner dan berswafoto dengan pemandangan yang instagramable, kamu juga bisa menikmati pemandangan unik di dalam kampung tersebutAda rumah khas yang menyerupai limas dengan tiang yang menopang berdirinya rumahKampung Kapitan memilki nilai seni dan budaya yang terletak pada struktur bangunan.

Lokasi : Dermaga, JlKHAzhari, 7 Ulu, KecSeberang Ulu I, Palembang, Sumatera Selatan.

6Gudang Teh Gunung Dempo

photo via viapendaki.com

Selanjutnya ada Gudang Teh Gunung Dempo yang merupakan salah satu tempat wisata di Palembang yang sangat instagramableDilihat sekilas, suasana di Gudang Teh Gunung Dempo ini terlihat seperti pemandangan di swissDengan backcground gunung dan permadani berwarna hijau serta bangunan-bangunan yang berjejer rapi layaknya sebuah desa.

Gudang Teh Gunung Dempo sendiri terletak di kaki Gunung Dempo yang memiliki udara yang sejuk dan pemandangan yang hijauKamu yang berkunjung bisa berfoto dengan bebas dengan latar pemandangan yang indahMulai dari gunung, kebun teh hingga jalan untuk menuju tempat wisata ini bisa kamu jadikan background foto yang instagramable.

Lokasi : Air Batu, KecTalang Klp., Kabupaten Banyu Asin, Sumatera Selatan 30961

7Amanzi Waterpark

photo via inipalembang.com

Tempat wisata paling hits 2020 di Palembang selanjutnya adalah Amanzi WaterparkAmanzi Waterpark merupakan salah satu Wahana Air yang ada di Kota Palembang, tepatnya terletak di dalam Komplek Citra Grand CitySelain refreshing wahana ini juga terbilang seru untuk bermainLingkungan Amanzi juga sangat sejuk banyak pohon-pohon sehingga terasa sangat asriTerdapat banyak perosotan dan air mancur yang berada di kolam berenang utamaWahana yang nggak kalah seru adalah wahana kolam arus sejauh 500 meter (River Nile) kamu dapat bersantai diatas ban atau berenangAda juga wahana seluncuran seru (The Cyclone, The Raft dan The Falls)Nggak hanya berenang dan menikmati wahana air yang seru, kamu juga bisa berswafoto dengan backgorung wahana air yang berwarna warni sehingga membuat hasil foto kamu menjadi lebih instagramable.

Lokasi : JlAlang-Alang Lebar No.12, RW.38, Talang Klp., KecAlang-Alang Lebar, Kota Palembang

8Air Terjun Bidadari

photo via travelspromo.com

Tempat wisata Palembang yang baru-baru ini hits dikalangan wisatawan adalah Air Terjun BidadariDisini kamu akan disuguhkan dengan pemandangan air terjun yang indah dengan ketinggian sekitar 30 meterTepinya ada pohon-pohon rindang yang membentuk goa dan meneduhkan siapa saja yang datangAda akar-akar pohon yang bergantungan dan menambah sisi unik dari tempat iniDi tambah dengan suara gemercik air, tentu akan membuat kamu menjadi rileks.

Lokasi : Desa Karang Dalam, KecPulau Pinang, KabLahat, Sumatera Selatan.

9Air Terjun Maung

photo via ringkaskata.com

Selanjutnya ada Air Terjun Maung yang berada di desa Padang Muaro Dua kabupaten LahatTempat wisata Palembang yang instagramable ini merupakan air terjun dengan ketinggian kurang lebih 80 meter dengan debit air yang cukup besarUniknya, air terjun Maung terbagi-bagi oleh dinding jurang dan juga rumput yang hijau serta menyejukkan mataSetiap jatuhnya air yang menghempas kolam di bawahnya menimbulkan percikan air menyerupai kabut yang jika terkena sinar matahari akan membias pelangi yang indahTentu hal tersebut bisa menjadi background foto yang instagramableNggak sampai disitu, tempat wisata ini juga dikelilingi pepohonan hijau yang menambah sejuknya tempat wisata ini.

Lokasi : Desa Rinduhati, KecGumay Ulu, KabLahat, Sumatera Selatan.

10Sekanak Sidewalk

photo via dolanyok.com

Tempat wisata palembang terbaru yang instagramable berikutnya adalah Sekanak SidewalkSungai Sekanak sendiri merupakan aliran Sungai Musi di Sumatera Selatan yang menjadi salah satu pusat wisata di Palembang yang lagi ngehitsRagam gambar mural dan paduan cat warna-warninya, membuat lokasi ini jadi tujuan utama para pemburu fotoKonsep pinggiran sungai yang full colour ini menjadi salah satu tempat yang instagramable di Palembang, termasuk juga banyaknya bangunan tua yang kini masih berdiri kokoh.

Lokasi : Talang Semut, KecBukit Kecil, Kota Palembang, Sumatera Selatan 30113

11Tangga 2001

photo via liputanislam.com

Selanjutnya ada tempat wisata paling hits di Palembang yaitu Tangga 2001Tangga 2001 merupakan tempat wisata Palembang yang menonjolkan keindahan alamSesuai namanya, Tangga 2001 adalah tempat wisata dengan anak tangga yang berdiri sepanjang perkebunan tehMeskipun dinamai Tangga 2001, namun anak tangganya hanya berjumlah ratusanKamu akan disuguhkan dengan pemandangan gunung Dempo yang berdiri gagah dan hijaunya bentangan kebun teh yang menyejukkan mataTempat satu ini menjadi destinasi wisata Palembang yang instagramable dan populer dikalangan remaja.

Lokasi : Jalan H.Piagam Simpang Mbacng, Karang Dolo, Dempo Tengah, Pagar Alam.

12Danau Ranau

photo via dolanyok.com

Danau Ranau yang merupakan salah satu tempat wisata paling hits di Palembang juga sangat menarik untuk dikunjungiDanau Ranau merupakan danau terbesar kedua yang ada di Sumatera setelah Danau Toba, dengan luas sekitar 125,9 kmTempat wisata ini sangat menawan karena danaunya sangat cantik dimana airnya berwarna biru sehingga menggoda para wisatawan untuk segera mandiSelain airnya jernih, danau ini juga menawarkan keindahan alam pegunungan yang indah dengan hamparan bukit hijau di sekelilingnyaSelain memiliki pemandangan yang indah, tempat wisata danau ini juga jauh dari polusi.

Ada juga wisata air panas yang sangat disukai para wisatawan untuk sekedar berendam dan mengendorkan sel-sel serta urat syaraf agar kondisi tubuh bisa segar kembaliPengunjung juga bisa keliling danau dengan menyewa kapal sendiri atau naik kapal penyeberangan untuk melihat lebih dekat keindahan danau ini.

Lokasi : Bandar Agung Ranau, Banding Agung, Kabupaten Ogan Komering Ulu, Sumatera Selatan 32274

13Museum Al Quran Raksasa (Al-Qur’an Al-Akbar)

photo via jejakpiknik.com

Tempat wisata instagramable di Palembang berikutnya yang wajib kamu kunjungi adalah Al-Qur’an Al-Akbar atau juga sering disebut Museum Al Quran RaksasaBahkan Museum Rekor Indonesia (MURI) telah menobatkan Alquran raksasa ini menjadi yang terbesar dan terberat di duniaDi museum ini, kamu bisa melihat ayat-ayat Quran terukir di kayu-kayu dengan ukuran yang sangat besarTerdapat 30 juz ayat Alquran yang berhasil dipahat atau diukir di sana dengan tinggi hingga 15 meter dan lebar delapan meterUkiran tulisan ayat Alquran nya berwarna emas dengan warna dasar yang gelapKamu bisa sekaligus menikmati keindahan ukuran ayat Alquran yang dipahat dalam kayu, sembari membacanya.

Lokasi : JlMohAmin, Gandus, KecGandus, Kota Palembang, Sumatera Selatan 30149

14Kampung Arab Palembang

photo via madaninews.id

Kampung Arab Palembang merupakan salah satu tempat wisata di Palembang yang akhir-akhir ini menjadi hits dikalangan penghobi travelingKetika berkunjung ke tempat wisata Palembang ini, kamu akan disuguhkan dengan beberapa bangunan ala tempo dulu masih terjaga dengan baik dan terawatMenurut informasi yang didapatkan, bangunan tersebut telah berusia lebih dari 200 tahun lamanyaTerdapat beberapa bangunan yang dicat berwarna biru dan putih sehingga terlihat sangat menonjolBahkan saat menelusuri kampung tersebut, kamu dapat merasakan nuansa ala Timur Tengah yang cukup kental.

Lokasi : Munawar, LrgAl Haddad No.13, 13 Ulu, KecSeberang Ulu II, Kota Palembang.

15Taman Kambang Iwak

photo via skyscrapercity.com

Satu lagi tempat wisata di Palembang yang wajib kamu kunjungi adalah Taman Kambang IwakDi Taman Kambang Iwak ini terdapat pula sebuah danau sepanjang kurang lebih 800 meterDanau di pusat kota ini memiliki daya tarik tersendiriMulai pepohonan yang rindang dan memberi kesejukan saat di pagi hariSerta pemandangan malam hari yang terlihat makin berwarna dengan air mancur yang menggodaTaman Kambang Iwak ini juga merupakan tempat wisata kuliner, selain menyediakan fasilitas public yang bervariasi.

Lokasi: JlTasik, Talang Semut, KecBukit Kecil, Palembang, Sumatera Selatan.

Itulah 15 tempat wisata Palembang yang paling hits terbaru dan paling instagramable yang wajib kamu kunjungi saat berlibur ke PalembangSelamat liburan guys!

website untuk di jual